Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Membuat Blog di Blogger



JosuaRoy.Com - Hai sobat blogger dimanapun anda berada semoga sukses selalu, kali ini penulis akan bahas tentang Cara Membuat Blog di Blogger. Baiklah langsung saja ke topik, cekidoot….

Sobat sebelum kita ke Cara Pembuatan Blog di Blogger, kita harus tahu apa itu blog.

Pengertian Blog

Blog adalah website ataupun situs  yang kontennya berisi artikel dari pemikiran seseorang atau lebih dan bisa dikatakan dari pemikiran manusia (Penulis).

Dalam blog memiliki struktur, yaitu :

1. Header, Biasa terletak dibagian atas blog dan Header  berisi tentang judul , deskripsi, dan menu.

2. Navbar, Biasa terletak diatas header. Fungsinya untuk mempermudah editor/pemilik blog dalam mengelola blog nya.

3. Main Blog, Biasa terletak di bagian tengah blog, tempat postingan blog, terdapat struktur seperti Judul, tanggal, nama penulis dan kolom komentar.

4. Sidebar, Terdapat  Popular Post, Archive, dapat menambahkan widget lainya seperti kalender, jam dan widget menarik lainnya. Letaknya bisa di kiri atau kanan sebuah blog.

5. Footer, Terletak paling bawah blog. Biasa terdapat informasi singkat pemilik blog, kontak atau form subscribe untuk diisikan alamat email.

Cara Pembuatanya sebagai berikut

- Langkah pertama, sobat daftar email dulu (@gmail.com)
- Kedua, Sobat pergi ke situs www.blogger.com


- Ketiga, Sobat pilih Buat Blog dan login akun gmail


- Keempat, Tulis judul, alamat situs, dan pilih tema, dan klik buat blog (maka blog sobat sudah terdaftar)



Cara Membuat Artikel atau Membuat Postingan Blog

- Pertama, Sobat ke menu postingan, dan pilih entri baru
- Kedua, Tulis judul, artikel, dan klik publikasikan. Maka artikel akan otomatis tersimpan


- Jika sobat ingin lihat hasil situs blog artikel sobat tinggal klik lihat, seperti gambar di bawah ini.



Oke sobat blogger, demikian artikel tentang Cara Membuat Blog di Blogger. Semoga bermanfaat dan sampai jumpa di artikel - artikel saya selanjutnya. Jangan lupa share ke media sosial sobat, agar teman - teman sobat juga tahu Cara Membuat Blog di Blogger.

Anda Pintar, Penulis Senang….

Post a Comment for "Cara Membuat Blog di Blogger"